Peninjauan Lokasi Permohonan Surat Izin Penambangan Batuan (SIPB)

Senin, 01 April 2024 Bidang Pengusahaan Mineral dan Batubara melaksanakan pengecekan peninjauan lokasi permohonan Surat Izin Penambangan Batuan (SIPB) an PT Berlian Rantau Bayur komoditas pasir berlokasi di wilayah Kabupaten Banyuasin di laksanakan oleh Staf Seksi Pembinaan Pengusahaan & seksi bimbingan usaha bersama Cabang Dinas Regional I Dinas ESDM Provinsi Sumatera Selatan di wakili oleh kasi mineral dan batubara beserta staf Peninjauan kelapangan ini merupakan amanat Peraturan Presiden Nomor 55 Tahun 2022 tentang pendelegasian pemberian perizinan berusaha di bidang pertambangan mineral dan batubara, untuk mendapatkan perizinan SIPB perlu rekomendasi teknis dan mendapatkan perizinan SIPB dari DPMPTSP provinsi Sumatera Selatan.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top
Scroll to Top