Senin, 5 Agustus 2024 – Kepala Bidang Pengusahaan Mineral dan Batubara, Akhirul Jaya Wardhana ST., M.Eng sebagai Narasumber Kegiatan Intermediate Training (LK-2) dan Senior (SC) Tingkat Nasional HMI Cabang Palembang dengan Tema Kebijakan Pemerintah dalam Pemberian Izin Tambang dalam mengelola Tambang Batubara kepada Ormas serta kapasitas dan kompetensi ormas keagamaan bertempat di Asrama haji Palembang.